Bank BCA terus meningkatkan kualitas produk dan layanan perbankan, guna memberikan manfaat bagi para nasabah. Berbagai jenis produk dan layanan dari BANK BCA diantaranya; Produk Simpanan, Kartu Kredit, Bancassurance, Perbankan Elektronik dan sebagainya. BCA memiliki lebih dari 10 juta rekening nasabah yang dapat dilayani melalui ‘delivery channels’ yang luas, lebih dari 900 cabang-cabang di seluruh Indonesia, lebih dari 8 ribu ATM, Mobile Banking serta Klik BCA.
PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) merupakan salah satu bank terkemuka di Indonesia, menawarkan kesempatan yang luas untuk berkarir dengan posisi sebagai :BCA Development Program
Persyaratan :
Pendidikan lulusan S1/S2/mahasiswa semester 7 yang sedang menyelesaikan skripsi
IPK min 3.00 (skala 4.00) untuk S1 dan min 3.25 (skala 4.00) untuk S2
Usia maksimal 25 tahun untuk S1
Usia maksimal 27 tahun untuk S2
Tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
Bersedia menjalani ikatan dinas
PSO dan PFL
Persyaratan :
Pendidikan lulusan Sarjana S1 (semua jurusan)
IPK minimal untuk staf 2.75 (skala 4.00) dan untuk frontliner 2.50 (skala 4.00)
Usia maksimal 25 tahun
Pria/Wanita berpenampilan menarik
Ramah dan mampu berkomunikasi dengan baik
Tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
Bersedia menjalani ikatan dinas
Jika berminat, silakan kirim lamaran lengkap anda melalui : BCA Recruitment Day yang akan dilaksanakan di Universitas Atma Jaya Yogyakarta - Ruang Vicon KSI Lantai 4 - Gedung Perpustakaan UAJY - Jl. Babarsari No. 44 - Yogyakarta, pada tanggal 12 Juni 2014.
Sumber Info : Lowongan Kerja Bank Bca