Pertamina
pernah mempunyai monopoli pendirian SPBU di Indonesia, namun monopoli
tersebut telah dihapuskan pemerintah pada tahun 2001. Perusahaan ini
juga mengoperasikan 7 kilang minyak dengan kapasitas
total 1.051,7 MBSD,
pabrik petrokimia dengan kapasitas total 1.507.950 ton per tahun dan
pabrik LPG dengan kapasitas total 102,3 juta ton per tahun.
Sejalan dengan visi-nya, menjadi perusahaan minyak dan gas nasional kelas dunia, saat ini PT Pertamina (Persero) mengundang para kandidat potensial muda untuk bergabung melalui :
Pertamina Internship Program 2014
Persyaratan Umum :
Pertamina Internship Program 2014
Persyaratan Umum :
- Sarjana (S1) yang belum atau sudah diwisuda
- IPK minimal 3,00
- Usia maksimum 27 tahun.
Persyaratan Khusus :
Komunikasi
- Memahami prosedur protokoler dan MC
- Mampu menerapkan desain grafis
- Memahami marketing communication
- Ekonomi / Bisnis / Manajemen
- Memahami tentang capital budgeting concept, credit analysis, debt capital market, Pasar uang dan trade financing, analisa data dan sistem informasi.
Psikologi
- Memahami tentang psikologi industri dan organisasi, Memiliki pemikiran analitis yang baik.Akuntansi
- Memiliki pengetahuan ilmu Akuntansi, Financial manajemen dan
- Financial Accounting dan Auditing.
Teknik Industri
- Memahami prinsip-prinsip kajian mengembangkan usahanya. Memahami
- model-model kajian bisnis umum di industri hulu migas dan energi,
- Proses kelogistikan (impor, ekspor), serta Costum Clearance
FISIP (Perpajakan/Administrasi)
- Memahami tentang UU Pajak dan Kepabean, perjanjian menghindari
- Pajak Berganda / pajak internasional, dan analisa perpajakan
Geologi/Geofisika
- Memahami prinsip-prinsip dasar dan konsep ilmu kebumian yang terkait dengan eksplorasi dan produksi minyak dan gas ]
Statistik
- Memiliki kemampuan untuk menganalisa data untuk merancang suatu sistem evaluasi dan pelaporan.
Teknik Mesin / Teknik Listrik / Instrumentasi
- Memahami problem maintenance dan sistem perencanaan kerja,kelogistikan dan material kilang
Teknik Sipil / Manajemen Kontruksi
- Memahami proses monitoring dan evaluasi proyek, termasuk tool
- yang digunakan (MS Project, Primavera, dll), prinsip pengadaan barangjasa dan penyusunan OE.
Jika anda tertarik silakan kirim (CV, Copy Ijazah/SKL, Transkrip nilai, Copy KTP, Pas Foto berwarna uk. 4x6), ke alamat : internship@pertamina.com. Closing date 29 Juni 2014.
Sumber Info ; Lowongan Kerja Pertamina